Posts

Showing posts from December, 2018

FASILITAS SDIT ALAM KEBUN PELANGI BEKASI

Image
FASILITAS SDIT ALAM KEBUN PELANGI BEKASI LINGKUNGAN HIJAU RUANG KELAS 1 - 6 PERPUSTAKAAN, LAB IPA,  LAB OLAHRAGA & LAB SENI BUDAYA TOILET GURU, MURID PEREMPUAN & MURID LAKI-LAKI

Kedatangan Tim Assesor Akreditasi Provinsi Jawa Barat

Image
Kedatangan  tim assessor akreditasi provinsi jawa barat 28 – 29 september 2018

VISI MISI SDIT ALAM KEBUN PELANGI

VISI Unggul dalam bidang Iman dan Taqwa, berbudi pekerti luhur, terampil, mandiri dan berwawasan  green school . MISI 1.           Habluminallah Membina peserta didik untuk hidup religious berdasarkan tuntunan Al - Qur’an dan Hadits 2.           Habluminannas Menanamkan peserta didik sikap humanis, toleran, empati, dan bekerja sama dalam kebaikan 3.           Habluminal alam Menanamkan sikap pada peserta didik untuk peduli terhadap lingkungan hidup, menerapkan pola hidup bersih dan sehat (PHBS) 4.             Melayani pendidikan secara inklusi dan membina peserta didik untuk menumbuh kembangkan potensi individu 5.           Menciptakan lingkungan belajar yang asri, hijau, nyaman, dan ramah anak.